Keberangkatan capres Joko Widodo (Jokowi) untuk melaksanakan ibadah umroh di Tanah Suci Mekkah dan Madinah diakui Ketua Tim Pemenangan pasangan Jokowi-Jusuf Kalla, Tjahjo…
Jokowi dinilai mampu menganalisa adanya perubahan geopolitik dan geoekonomi negara-negara barat yang berangsur-angsur mulai merambat ke negara-negara timur.
Prabowo Subianto dianggap sebagai figur yang tegas, ambisius, berani, emosional, dominan, otoriter, dan keras kepala. Sementara rival Prabowo, Joko Widodo dinilai bersikap…
Politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Aria Bima menyatakan dukungan Mantan Wakil Gubernur Jawa Tengah Rustriningsih tidak akan membawa efek signifikan terhadap pasangan…
Berdasar hasil survei terbaru lembaga Pusat Data Bersatu (PDB), tingkat elektabilitas pasangan Prabowo Subianto-Hatta Rajasa mengungguli Joko Widodo-Jusuf Kalla dengan selisih…
Kepala daerah diharap mundur saat dirinya memutuskan untuk mencalonkan diri menjadi presiden atau wakli presiden menyusul kewenangan yang mengikat berisiko memunculkan ketidakadilan…
Organisasi pemuda binaan Aburizal Bakrie Epicentrum Kebangsaan mengklarifikasi pernyataan salah satu kadernya Achmad Multazzam Yamin yang merilis pernyataan dukungan Putra…
Juru Bicara Tim Pemenangan Prabowo-Hatta Fahri Hamzah merasa tidak melakukan pelanggaran pemilu seperti yang dituduhkan tim advokasi komite pemenangan Jokowi-JK.
Prabowo Subianto mengucap syukur Alhamdulilah setelah Partai Demokrat akhirnya resmi bergabung dengan koalisi merah putih untuk mendukung pemenangan Prabowo-Hatta pada Pilpres…
Capres-Cawapres nomor urut 1, Prabowo Subianto-Hatta Rajasa sama-sama punya peluang memperoleh suara seperti halnya pasangan nomor urut 2 Joko Widodo-Jusuf Kalla di Bali.