PT Blue Bird Tbk (BIRD) masih membahas rencana pembagian dividen tahun buku 2022. Dirut BIRD beri sinyal besaran dividen berkisar 40 persen dari laba bersih.
PT Blue Bird Tbk. (BIRD) akan menambah 200 armada taksi listrik di tahun ini. Angka itu setara dengan 30 persen dari total pengadaan armada sebanyak 6.000 unit.
Emiten taksi, PT Blue Bird Tbk. (BIRD) menganggarkan belanja modal atau capital expenditure (capex) sejumlah Rp1,5 triliun hingga Rp2 triliun pada tahun ini.
PT Matahari Department Store Tbk. (LPPF) tercatat hingga saat ini memiliki 149 gerai yang beroperasi. LPPF targetkan di 2023 jumlah gerai bertambah menjadi 160.
Emiten sawit PT Dharma Satya Nusantara Tbk. (DSNG) memperoleh fasilitas pinjaman dari Asian Development Bank (ADB) senilai US$15 juta atau setara Rp225 miliar.