Pemprov DKI mewajibkan 300 gedung tinggi memasang water mist untuk menekan polusi udara di Jakarta. Pemakaian alat ini pun masih pro-kontra di kalangan ilmuwan.
Gapki tengah berupaya bersama pemerintah untuk mengimplementasikan teknologi modifikasi cuaca (TMC), agar imbas El Nino tidak parah menghempas produksi sawit.
Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian menyampaikan peluang untuk melakukan impor beras untuk ketahanan pangan nasional untuk menghadapi ancaman El Nino.
Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso (Buwas) memastikan tidak akan melakukan impor beras tambahan di luar penugasan 2 juta ton sampai dengan akhir 2023
Dua entitas Grup Sinar Mas yakni Golden Agri Resources Ltd dan Golden Energy Mines (GEMS) memberikan pandangan terbaru untuk komoditas batu bara dan CPO.