Wakil Sekjen Partai Amanat Nasional (PAN) Aziz Subeksi mengungkapkan bahwa koalisi dengan Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) telah memasuki tahap finalisasi.
Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Tjahjo Kumolo dan Ketua Bapilu Puan Maharani mendapat tugas untuk melakukan komunikasi finalisasi koalisi dengan Partai Kebangkitan Bangsa…
Peluang koalisi Partai Golkar dan Partai Gerindra semakin besar, setelah capres sekaligus Ketua Umum Partai Golkar Aburizal Bakrie melakukan kunjungan balasan ke kediaman…
Ketua Badan Penelitian dan Pengembangan DPP Partai Golkar Indra J. Piliang mengatakan efek Jokowi selaku capres PDI-Perjuangan menjadi pertimbangan bagi Partai Golkar untuk…
Calon presiden Partai Golkar Aburizal Bakrie (ARB) menemui capres Partai Gerindra Prabowo Subianto di Hambalang, Bogor, Jawa Barat. Pertemuan ini membahas peluang koalisi…
Ketua Umum Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Suhardi menyarankan capres Partai Golkar Aburizal Bakrie sebaiknya mengalah dan memposisikan dirinya sebagai cawapres…
Keinginan Partai Golkar untuk bersama-sama Partai Hanura dalam satu koalisi terancam setelah partai yang didirikan Wiranto itu ingin bergabung ke PDI-P untuk mendukung pencapresan…
Ketua Umum DPP Partai Golonga Karya Aburizal Bakrie atau Ical mengadakan pertemuan dengan Ketua Dewan Pembina DPP Partai Gerakan Indonesia Raya Prabowo Subianto untuk membahas…
Ketua Umum Partain Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Suhardi optimistis partainya dapat menjalin koalisi dengan Partai Demokrat dan mendapat dukungan dari Presiden Susilo…
Pengamat politik sekaligus Direktur Eksekutif IndoBarometer M. Qodari menyebut Ketua Umum Partai Demokrat Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) sebagai king maker.
Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat Din Syamsuddin mengaku optimistis partai berbasis Islam dapat bersatu dan membentuk koalisi dalam menghadapi Pilpres 2014.