Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Nusa Tenggara Timur mencatat tuntutan ekonomi untuk memenuhi kebutuhan hidup dalam rumah tangga menjadi penyebab utama maraknya…
Gatot Brajamusti yang dibon dari Polda NTB guna menyelesaikan sejumlah kasus yang menjeratnya di wilayah hukum Polda Metro Jaya menyangkal bahwa dirinya mengetahui dan terlibat…
Staf khusus Presiden Amerika, Barrack Obama, Linda Woworuntu dan Imamatul Maesaroh mendatangi perempuan korban perdagangan orang atau human trafficking di P2TP2A Istri Binangkit,…
Kantor Imigrasi Klas I Kupang, Nusa Tenggara Timur mulai memperketat proses pembuatan Paspor pascapenangkapan salah seorang stafnya yang diduga terlibat dalam kasus human…
PT Angkasa Pura I (Persero) Bandara El Tari Kupang mengakui bahwa YLR, yang ditangkap Polda NTT terkait human trafficking (perdagangan manusia), adalah karyawannya.
Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Kepri masih terus mendalami dugaan perdagangan manusia (human trafficking) pada sebuah penampungan diduga milik warga Singapura di…
Kepala Badan Reserse Kriminal Polri Komisaris Jenderal Pol. Anang Iskandar menyatakan perdagangan manusia atau human trafficking adalah satu bentuk perbudakan modern yang…
Kedutaan Besar Republik Indonesia untuk Libya memulangkan 12 warga negara Indonesia yang berprofesi sebagai Tenaga Kerja Indonesia (TKI) dan menjadi korban tindak pidana…
Kepala Sub Direktorat III/Trafficking in Person Bareskrim Polri Komisaris Besar Pol. Umar Surya Fana mengimbau kepada masyarakat agar berhati-hati saat ada pihak yang menawarkan…
Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri hari ini direncanakan memulangkan para korban perdagangan manusia ke Tanah Air, setelah sempat ditampung di Malaysia sebelum diterbangkan…
Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Persatuan Emirat Arab (PEA) menandatangani Perjanjian Kerja sama Pencegahan Perdagangan Manusia dan Perlindungan bagi Korban Perdagangan…
Badan Reserse Kriminal Polri terus mendalami keterlibatan salah satu perusahaan ikan dalam kasus perdagangan manusia, menyusul dievakuasinya 45 warga Myanmar dari Ambon lantaran…
Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri mengungkap praktik dugaan perdagangan manusia dengan korban warga negara Myanmar yang dipekerjakan sebagai anak buah kapal di Ambon,…
International Organization for Migration (IOM) meminta adanya peran pihak swasta dalam mencegah pemberangkatan tenaga kerja Indonesia (TKI) secara ilegal.
Kadin Indonesia menjalin kerjasama dengan International Organization for Migration (IOM) dalam rangka mencegah praktik perdagangan manusia dengan modus penempatan tenaga…