Mata saya tetiba perih. Napas tersengal. Pandangan buram. Dipaksa mengeluarkan air mata, tapi tak bisa. Kondisi ini saya alami setelah polisi menembakkan tear gas atau gas…
Unjuk rasa ribuan mahasiswa dan sejumlah organisasasi di depan gedung DPR kemarin berakhir ricuh. Ratusan jurnalis dalam dan luar negeri ikut terlibat dalam memberitakan…
Dinamika pergerakan mahasiswa tak hanya terjadi di kawasan Senayan, tetapi di media sosial. Generasi Z dan K-Popers ternyata turut bersuara lantang bersama mahasiswa, aktivis,…
Seorang mahasiswa yang turut dalam aksi menolak sejumlah rancangan undang-undang (RUU) di DPR, Selasa (24/7/2019), Ananda Badudu, mengabarkan kondisi terkini mahasiswa Al…
Kerusuhan antara polisi dengan massa aksi di sekitar Stasiun Palmerah, Jakarta Pusat, terjadi pada Rabu (25/9/2019) dini hari. Sebanyak 3 motor dan pos polisi di seberang…
Membesarnya demonstrasi menentang pengesahan UU KPK bisa jadi dipicu akumulasi rasa frustasi masyarakat menyikapi kompleksitas kondisi bangsa yang belum terpecahkan.
Puluhan mahasiswa yang pingsan dan tumbang saat mengikuti unjuk rasa di depan Gedung Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Jakarta dilarikan ke Kantor TVRI untuk mendapatkan perawatan…
Saat matahari mulai lingsir, aksi demonstrasi di depan Gedung DPR RI memanas. Massa meminta bertemu langsung pimpinan dewan. Kepastian tak kunjung tiba, mereka merangsek…
Pemerintah dan Dewan Dewan Perwakilan Daerah sepakat menunda empat rancangan undang-undang kontroversi yang tidak pro rakyat. Semuanya yaitu Rancangan Kitab Undang-Undang…