Jalan tol Trans-Jawa mulai dari Merak di Banten hingga Pasuruan di Jawa Timur sepanjang 901 kilometer sudah dapat dilewati saat libur Natal 2018 dan Tahun Baru 2019.
Setelah sukses menorehkan tonggak baru dalam pembangunan jalan tol, badan usaha kini dihadapkan pada tantangan operasional. Bagaimana mengelola jalan tol yang dibangun oleh…
Tinggal beberapa hari lagi, jalan tol Jakarta—Surabaya sepanjang kurang lebih 750 kilometer bisa dilalui. Masih ada empat proyek jalan tol dalam tahap penyelesaian akhir.…
JAKARTA — Seiring dengan rencana pengoperasian secara penuh jalan tol Merak—Surabaya akhir tahun ini, pemerintah dan badan usaha segera membahas rencana penyederhanaan tarif…
Jalan tol Trans-Jawa tidak hanya milik masyarakat di sekitar pantai utara Jawa. Dalam beberapa tahun ke depan, masyarakat di pantai selatan juga bakal menikmati aksesibilitas…
JAKARTA — Pemerintah mengklaim bahwa realisasi pengoperasian jalan tol baru akan mencapai 942 kilometer sampai akhir tahun ini atau hampir mencapai target Rencana Pembangunan…
Presiden Joko Widodo mengharapkan kepala daerah yang wilayahnya dilintasi jalur tol Jakarta—Surabaya untuk memanfaatkan peluang ekonomi di wilayah sekitar.
Setelah meresmikan pengoperasian ruas tol Sragen—Ngawi sepanjang 51 kilometer, Presiden Joko Widodo menyatakan bahwa empat ruas tol lainnya dalam koridor jalan tol Trans-Jawa…
Awal pekan ini, Bisnis.com, berkesempatan menjajal ruas tol Surabaya—Merak bersama dengan Tim Ekspedisi Tembus Tol Trans Jawa yang dikomandoi oleh Menteri BUMN Rini Soemarno.…
Pembangunan fisik salah satu titik kritis tol Trans-Jawa, yakni Jembatan Kali Kenteng yang merupakan bagian dari ruas tol Semarang—Solo ditargetkan dapat rampung pada akhir…
Menteri Badan Usaha Milik Negara Rini Mariani Soemarno melakukan kunjungan kerja ke Cirebon, Jawa Barat dan Jawa Tengah untuk meninjau dua jalan Trans-Jawa.
Masih jelas dalam ingatan kita, euforia pengguna jalan untuk menjajal operasional ruas tol CikopoPalimanan hingga PejaganPemalang pada arus mudik 2 tahun lalu yang berakhir…
Sebanyak empat ruas tol Trans-Jawa di Jawa Tengah dan Jawa Timur ditargetkan sudah dapat dioperasionalkan pada Juni 2018 sehingga dapat dipakai secara fungsional untuk aktivitas…
JAKARTA PT Jasa Marga (Persero) Tbk. mengalokasikan belanja modal sebesar Rp44 triliun untuk merealisasikan target pembangunan jalan tol baru sepanjang 200 kilometer setiap…
PT Jasa Marga (Persero) Tbk. melalui PT Ngawi Kertosono Jaya akan mengoperasikan ruas tol NgawiWilangan sepanjang 49,51 kilometer yang menjadi bagian jalan tol NgawiKertosono…
JAKARTA — Badan Pengatur Jalan Tol mengungkapkan bahwa dalam sisa 4 bulan terakhir, sebanyak 18 ruas jalan tol dengan total panjang 358,61 kilometer siap beroperasi.