Riset keantariksaan ini memiliki potensi kontribusi ekonomi yang cukup tinggi, sehingga BRIN memiliki peluang untuk mendorong perkembangan keantariksaan di Indonesia itu…
NASA akan mengukur komposisi atmosfer Planet Venus untuk memahami bagaimana itu terbentuk dan berevolusi, serta menentukan apakah planet tersebut pernah memiliki laut.
Beberana negara lain sempat mencoba mendaratkan pesawat di Mars. Namun sejarah mencatat, sebelum China, hanya Amerika Serikat yang berhasil mendarat dengan selamat di planet…
Teleskop luar angkasa James Webb atau The James Webb Space Telescope (JWST) direncanakan menggantikan Teleskop Luar Angkasa Hubble sebagai misi Astropsi Unggulan NASA, pada…
Europa Clipper adalah wahana antariksa yang memilki misi penjelajahan di Europa, salah satu dari 79 satelit Planet Jupiter untuk mengetahui apakah tempat layak dihuni.
Ada kemungkinan bahwa benda tersebut merupakan sampah antariksa yang berasosiasi dengan Roket Chang Zheng (Long March) milik Tiongkok yang digunakan untuk meluncurkan satelit…
Para peneliti mengatakan mereka menemukan sejumlah partikel pasir kehitaman di dalam alat penyimpanan dari kapsul yang mendarat di gurun pasir Australia pada 6 Desember 2020…
Bintang jatuh perlahan-lahan menjadi lebih terlihat di langit malam saat hujan meteor Geminid bersiap menuju puncaknya. Para astronom mengatakan puncak tampilan bintang jatuh…
Amerika Serikat dan Korea Selatan sepakat tentang pentingnya berbagi informasi dan membahas cara-cara untuk meningkatkan keterkaitan sistem pengawasan ruang angkasa kedua…
Observatorium yang dibangun oleh Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) itu, kini masih dalam proses pembangunan sejak 2017 lalu. Bekerjasama dengan ITB, Undanda,…
Perusahaan pelacak satelit LeoLabs membunyikan alarm setelah mereka menemukan satelit Rusia yang mati dan roket China yang dibuang memiliki peluang 10 persen untuk bertabrakan…
Matahari pusat tata surya banyak menyimpan misteri. Salah satunya soal ada dan tidaknya kembaran matahari. Apakah benar Sang Surya punya saudara kembar?