Dato Sri Tahir banjir pujian usai meminta restu kepada sang Ibu untuk membangun rumah sakit Mayapada di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur.
Mayapada Group milik konglomerat Dato Sri Tahir berencana membangun rumah sakit senilai Rp500 miliar di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara, Kalimantan Timur.
Emiten Grup Mayapada milik Konglomerat Dato Sri Tahir, PT Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk. (SRAJ) berencana untuk membangun satu cabang rumah sakit (RS) baru.
Emiten rumah sakit Grup Mayapada milik konglomerat Dato Sri Tahir, PT Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk. (SRAJ) mempertimbangkan memenuhi ketentuan free float.
Dua bank milik taipan Dato' Sri Tahir dan Hary Tanoesoedibjo, yaitu Bank Mayapada (MAYA) dan Bank MNC (BABP) siap melaksanakan aksi korporasi tahun ini.
IHSG mengalami penurunan 0,76 persen selama sepekan terakhir, dengan beberapa saham menjadi top losers termasuk diantaranya emiten milik Dato Sri Tahir MPRO.
Bank milik crazy rich Dato' Sri Tahir, PT Bank Mayapada Internasional Tbk. (MAYA), telah mempailitkan konglomerat Ted Sioeng, OJK minta jaga iklim usaha.
Taipan Dato Sri Tahir melakukan penyuntikan modal Rp3 triliun kepada Bank Mayapada untuk memperkuat permodalan. OJK berkomentar mengenai kinerja ke depan.