Kinerja PT Dharma Polimetal Tbk. (DRMA) semakin membaik karena pelonggaran lockdown di China memudahkan pengadaan bahan baku yang sebelumnya tersendat.
Triputra Agro Persada (TAPG) milik taipan TP Rachmat masih dibayangi kendala logistik meski mencatatkan kinerja cemerlang pada paruh pertama tahun ini.
PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA) telah merealisasikan rencana penggunaan dana hasil penawaran perdana saham kepada public (IPO) sebanyak 53 persen atau Rp180,2 miliar.
Anak usaha PT Adi Sarana Armada Tbk. yang baru melantai di bursa pada awal tahun ini tersebut menargetkan perluasan jaringan penjualan mobil bekas caroline.id sebagai online-to-…
Dharma Polimetal (DRMA) mencatatkan laba bersih yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar Rp301,14 miliar naik 14,92 kali lipat dibandingkan dengan 2020…
Periode pemulihan ekonomi dan sektor otomotif nasional dinilai dapat memperkuat ambisi dan sejumlah rencana PT Dharma Polimetal Tbk. (DRMA) yang akan IPO hari ini.