Bisnis.com, PEKANBARU PT Bank Riau Kepri meresmikan jaringan kantor ke 142 yang merupakan Kantor Cabang Pembantu Unit Syariah di Kabupaten Karimun Provinsi Kepulauan Riau.
PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk (PGN) akan membangun pipa gas bumi sepanjang 600 km, yang menghubungkan sumber gas dengan konsumen di Kepulauan Riau.
Bisnis.com, PEKANBARU PT Bank Riau dan Kepulauan Riau menggelar pertemuan silaturahmi dengan Pemprov Kepulauan Riau membahas peningkatan kredit sektor usaha mikro, kecil,…
Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan RI menargetkan nilai pajak Riau dan Kepulauan Riau (Kepri) sebesar Rp25,19 triliun pada tahun ini.
Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Kepulauan Riau (Kepri) terus menggalakkan kampanye Sayang Anak untuk menekan angka kecelakaan yang didominasi oleh usia produktif.
Lima calon haji asal Kepulauan Riau disafariwukufkan karena kondisi kesehatan yang tidak memungkinkan untuk menjalani ibadah wukuf seperti calon haji lain.
Kementerian Kelautan dan Perikanan menilai potensi perikanan di Kepulauan Riau (Kepri) yang besar, sangat menarik dan bernilai ekonomis tinggi, termasuk pasar ekspor ke negara…
40 orang pegawai negeri sipil di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Tanjung Balai Karimun, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mengunjungi peternakan lele di Padalarang,…
Pengembang properti asal Malaysia, Landmark Berhad, berencana membuka tahap pertama area wisata terpadu Treasure Bay di Bintan, Kepulauan Riau, pada kuartal IV/2014.
BISNIS-KEPRI.COM, BATAM—CIMB Niaga Syariah sudah memperluas jaringannya ke Provinsi Kepulauan Riau dengan beroperasinya kantor cabang di Kota Batam yang diresmikan hari ini,…
BISNIS.COM, BATAM -- Industri kemasan dalam negeri di Kota Batam perlu meningkatkan penetrasi pasar guna memanfaatkan pangsa pasar produk asal Singapura yang belum banyak…
BISNIS.COM, BATAM -- Industri kemasan dalam negeri di Kota Batam perlu meningkatkan penetrasi pasar guna memanfaatkan pangsa pasar produk asal Singapura yang belum banyak…
BISNIS.COM, BATAM--Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau meminta regulasi kepemilikan properti oleh warga asing di Batam melalui revisi PP No.41/1996, dilakukan dengan baik.…
BISNIS.COM, BATAM--Kurangnya kuota gas Elpiji 3 kilogram untuk Kota Batam dan pergantian struktur kepengurusan PT Pertamina Wilayah Kepri dinilai menjadi penyebab terjadinya…
BISNIS.COM, BATAM--Pencurian ikan di perairan Natuna, Kepulauan Riau yang terjadi pada tahun ini diperkirakan merugikan negara sekitar Rp5,2 triliun dari 440 ton ikan yang…