Ketua Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat dari fraksi Partai Demokrat Sutan Bhatoegana membantah menerima uang Tunjangan Hari Raya meski stafnya Irianto mendapatkan titipan…
Komisi Pemberantasan Korupsi menyatakan terbuka untuk menambah tersangka baru dalam kasus dugaan pemberian suap kepada mantan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini, termasuk Ketua…
KPK terus menyidik saksi-saksi terkait kasus suap eks Sekjen Kementerian ESDM, Waryono Karno (WK). Kali ini, penyidik memeriksa Kabid Pemindahtanganan, Penghapusan dan Pemanfaatan…
Inspektur Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Mochtar Husein mengakui ada laporan penyimpangan terkait dengan mantan Sekretaris Jenderal ESDM Waryono…
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Kepala Biro Perencanaan dan Kerjasama Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ego Syahrial, sebagai saksi untuk tersangka…
Komisi Pemberantasan Korupsi menggeledah lima lokasi dalam kasus dugaan penerimaan hadiah atau janji terkait kegiatan di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM)…
Berkas-berkas yang terkait dengan sektor energi dan sumber daya mineral di ruang kerja Ketua Komisi VII DPR RI Sutan Bhatoegana menjadi incaran Komisi Pemberantasan Korupsi.…
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terus mendalami kasus dugaan aliran dana sebesar US$ 200 ribu dari mantan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini ke Komisi VII DPR.
Penerimaan sektor energi dan sumber daya mineral (ESDM) sepanjang 2013 mencapai Rp398,41 triliun. Jumlah tersebut hanya 98,68% dari target penerimaan yang ditetapkan dalam…
Pengacara mantan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini, Rusdi A Bakar, mengungkapkan kliennya mendapat tekanan untuk memberi Tunjangan Hari Raya (THR) kepada anggota Dewan Perwakilan…
Pembagian Tunjangan Hari Raya (THR) dari mantan Kepala SKK Migas Rudi Rubiandini kepada sejumlah anggota Komisi VII DPR RI bisa menjadi penyelidikan baru Komisi Pemberantasan…
Berkas perkara mantan Kepala Satuan Kerja Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Rudi Rubiandini yang menjadi tersangka dalam kasus suap naik ke tahap penuntutan.
Jaksa Penuntut KPK mengajukan tuntutan 4 tahun penjara dan denda Rp200 juta kepada Manager Operasional dan Komisaris PT Kernel Oil Private Limited (KOPL) Simon Gunawan, dalam…
Komisi Pemberantasan Korupsi memeriksa Tri Yulianto, anggota Komisi VII DPR dari fraksi Partai Demokrat, di rumah sakit terkait penyidikan dugaan suap di Satuan Kerja Kegiatan…