Berdasarkan laporan keuangan per Desember 2020, emiten dengan kode saham WTON mencatatkan pendapatan senilai Rp4,80 triliun atau turun 32,18 persen secara tahunan
Dalam keterbukaan informasi yang dipublikasikan lewat laman resmi Bursa Efek Indonesia pada Kamis (5/11/2020) bahwa transaksi itu terjadi pada 24 Agustus 2015.
Wijaya Karya membukukan laba bersih sebesar Rp99,21 miliar pada kuartal I/2020, turun 65,3 persen secara tahunan. Namun, dua emiten anak usahanya mencatatkan pertumbuhan…
PT Wijaya Karya Beton Tbk. akan membagikan dividen tahun buku 2019 senilai Rp128,07 miliar. Dengan demikian, nilai yang diterima per lembar saham senilai Rp15,36.
Berita mengenai hambatan rencana ekspansi PT Waskita beton Precast Tbk dan PT Wijaya Karya Beton Tbk akibat pandemi virus corona, salah satunya, menjadi sorotan edisi harian…
PT Wijaya Karya Beton Tbk. mengantongi laba bersih Rp166,66 miliar per 30 Juni 2019. Realisasi itu naik 3,82% dibandingkan dengan Rp160,53 miliar periode yang sama tahun…
PT Wijaya Karya Beton Tbk. dan PT Waskita Beton Precast Tbk. menyasar kontrak dari proyek perkeretapian yang tengah dibidik induk usaha masing-masing perseroan.
Kabar terkait penyebab kerugian Saratoga Investama Sedaya senilai Rp6,2 triliun menjadi berita terpopuler di kanal Market Bisnis.com pada hari Kamis (28/3/2019).
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. menginginkan agar entitas anak, PT Wijaya Karya Beton Tbk. terus mengerek pangsa pasar sejalan dengan potensi besar yang masih tersedia.
PT Wijaya Karya Beton Tbk. menyiapkan tiga strategi jangka pendek dan menengah perseroan untuk memacu kinerja keuangan dan menghadapi persaingan ke depan.
Wijaya Karya Beton (WTON) kian agresif untuk ekspansi di mancanegara, di Filipina perusahaan tersebut telah mendapatkan kontrak bantalan beton. Saat ini WTON juga tengah…