Direktur Jenderal Perhubungan Darat, Kementerian Perhubungan, Budi Setiyadi, menuturkan Kementerian BUMN merupakan sasaran pertamanya untuk ditawari mengelola terminal bus.
Ikatan Pengusaha Otobus Muda Indonesia menilai pihak swasta akan mengincar lokasi terminal bus tipe A yang strategis jika ingin menanamkan investasi di terminal.
Masyarakat Transportasi Indonesia menyarankan agar Kementerian Perhubungan membangun komunikasi lebih lanjut dengan PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (Persero) dalam…
Dirjen Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi mengatakan bahwa Terminal Bus KH A Sanusi Kota Sukabumi akan menjadi transit oriented development di wilayah Sukabumi.
Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub Budi Setiyadi menuturkan sudah banyak pengusaha yang ingin menjajaki kerja sama pengelolaan terminal tipe A. Namun, dia menegaskan…
Bisnis, JAKARTA – Pemerintah membuka peluang kerja sama kepada pihak luar dalam mengelola terminal tipe A di Indonesia. Dari total 125 terminal, swasta ataupun BUMN bahkan…
Kementerian Perhubungan mengklaim sebanyak 63 unit dari total 125 unit terminal bus tipe A yang dikelola Ditjen Perhubungan Darat layak dikerjasamakan dengan pihak swasta.
Kementerian Perhubungan akan merevitalisasi terminal bus pada 2020 untuk mengejar ketertinggalan layanan angkutan moda darat dari moda lainnya seperti udara dan kereta.
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menuturkan revitalisasi terminal bus yang dimulai pada Januari 2020 tersebut mencakup pembangunan bagian-bagian dari terminal seperti…
Bisnis, JAKARTA – Rencana Kementerian Perhubungan merevitalisasi terminal tipe A di seluruh Indonesia dengan anggaran Rp2 triliun harus dibarengi dengan perbaikan angkutan…
Pihaknya berencana membangun taman di wilayah Tanjungpura, karena di titik itu merupakan daerah perbatasan antara Karawang-Bekasi. Titik itu juga bagian dari "wajah" Karawang.
Kementerian Perhubungan merevitalisasi terminal bus tipe A Terminal Giwangan Yogyakarta sebagai bagian dari langkah reformasi pelayanan angkutan umum massal.