Truk tangki berisi air bersih sebanyak 5.000 liter itu berhenti di Lapangan Ngargotirto, Sumberlawang, Sragen. Begitu truk tangki datang, puluhan orang berdatangan dengan…
Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), Tini Thadeus mengatakan saat ini terus memantau dampak kekeringan ekstrem yang melanda…
Cape Town di Afrika Selatan menjadi sorotan dunia karena menjadi kota besar pertama yang nyaris kehabisan pasokan air. Namun, ternyata Cape Town bukanlah satu-satunya kota…
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyatakan bahwa wilayah Jawa Tengah sudah masuk dalam kategori darurat bencana kekeringan pada musim kemarau tahun ini.
Sebanyak 48 desa di 14 kecamatan di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, diprediksi bakal mengalami kekeringan dan kekurangan air, kata Kepala Pelaksana Harian Badan Penanggulangan…
Direktorat Perlindungan Tanaman Pangan Kementerian Pertanian mencatat luas kekeringan pada pertanaman padi musim kemarau 2017 yakni periode AprilAgustus hanya 5.379 ha. Angka…
Attilio Tocchi, petani gandum dan peternak sapi perah Italia, sejak musim dingin lalu sudah menyaksikan tanda-tanda akan terjadinya kekeringan yang hebat.
Kamboja melaksanakan ritual membajak setelah dilanda kekeringan terparah dalam setengah abad terakhir yang mengakibatkan negara tersebut harus menunda penanaman padi.
Kekeringan dan panas yang ekstrim memangkas sekitar 9%-10% produksi sereal secara global dalam setengah abad terakhir, dan dampaknya telah memburuk sejak pertengahan 1980-an
Kekeringan di wilayah Jawa Tengah bagian selatan khususnya Kabupaten Cilacap dan Banyumas semakin meluas, kata Kepala Kelompok Teknisi Stasiun Meteorologi Badan Meteorologi…
Sedikitnya 2.000 hektare areal persawahan di sentra padi Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau, mengalami kekeringan yang membuat petani terpaksa menunda proses penanaman.