PT Unnilever Indonesia Tbk. menerbitkan target-target kinerja perseroan menuju pola makan yang lebih sehat dan mengurangi dampak lingkungan dari rantai makanan.
PT Unilever Indonesia Tbk. (UNVR) menyatakan telah menyusun sejumlah strategi bisnis untuk menghadapi pandemi Covid-19 yang mengubah pola konsumsi pasar.
Perseroan tetap menyiapkan investasi belanja modal atau capital expenditure (capex) untuk tahun ini sebesar 1 persen dari penjualan keseluruhan di tengah banyaknya tantangan…
PT Unilever Indonesia Tbk. menyatakan siap menjadi salah satu pabrikan lokomotif pendorong pertumbuhan kuartal III/2020. Perseroan menilai salah satu strategi yang akan dilakukan…
Enny Hartati Sampurno, Integrated Operations Director Unilever Indonesia (UNVR), menyatakan pihaknya berencana untuk membantu 147.000 toko dan warung kecil di Indonesia melalui…
Presiden Direktur Unilever Indonesia Hemant Bakshi mengatakan perseroan cukup beruntung beroperasi di sektor konsumer yang menyajikan kebutuhan pokok masyarakat dengan permintaan…
Unilever Plc. berencana mengganti merek krim pemutih Fair & Lovely dikarenakan reaksi keras publik atas branding produk yang menjual istilah mencerahkan dan memutihkan dari…
Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 atau GTPPC19 mendapatkan bantuan dari Unilever Indonesia berupa alat tes PCR. Bantuan tersebut sangat dibutuhkan dalam pengujian…
Bisnis, JAKARTA — PT Unilever Indonesia Tbk. meluncurkan produk berkelanjutan pada tahun ini, selaras dengan visi perseroan untuk mengurangi setengah emisi yang dihasilkan…
Selain Coca-cola, PT Unilever Indonesia Tbk. kini telah berupaya untuk mendaur ulang sebagian produk mereka yang menggunakan plastik. Adapun, perseroan telah menggelontorkan…