Meski ada disparitas harga antara harga domestic market obligation (DMO) batu bara dengan pasar internasional, hal tersebut tidak memengaruhi pasokan untuk pembangkit listrik…
China telah berinvestasi besar-besaran dalam infrastruktur transportasi batu bara selama bertahun-tahun, untuk mengurangi ketergantungan pada energi asing.
Berdasarkan Pasal 16 Peraturan Pemerintah No.15/2022 tentang Perlakuan Perpajakan dan/atau Penerimaan Negara Bukan Pajak di Bidang Usaha Pertambangan Batu Bara, untuk setiap…
Larangan Impor batu bara Rusia oleh Eropa nyatanya bisa menjadi berkah bagi industri pertambangan Indonesia, sejumlah negara Eropa sudah mulai melirik Indonesia untuk menutup…
Pelaku industri plastik mengungkapkan penerapan harga khusus batu bara US$90 per metrik ton belum dirasakan, sebabnya para pemasok batu bara masih menggunakan patokan harga…
Asosiasi Pemasok Energi dan Batubara Indonesia (ASPEBINDO) memperkirakan lockdown di China tak berdampak signifikan terhadap ekspor batu bara dari Negeri Panda tersebut.
Posisi cadangan devisa pada Februari 2022 diperkirakan akan mencapai US$142 hingga US$143 miliar, meningkat dibandingkan dengan posisi pada Januari 2022 yang mencapai US$141,3…
Bursa ICE Newcastle melaporkan bahwa batu bara diperdagangkan pada level US$418,75 per metrik ton pada Sabtu (5/3/2022). Sementara itu, dalam aturan DMO, batu bara ditetapkan…
Pembangunan sistem ini dipicu oleh kebijakan pemerintah yang sempat menghentikan ekspor batu bara seiring krisis energi dialami oleh pembangkit listrik dalam negeri. Sedikitnya…
Asosiasi Pertambangan Batubara Indonesia (APBI) berharap agar dunia usaha dilibatkan dalam rapat pembahasan pembentukan badan pemasok batu bara tersebut.
Asosiasi Pemasok Energi dan Batubara Indonesia (Aspebindo) mengusulkan PLN Batubara diaktifkan merespons komentar DPR untuk membentuk entitas baru untuk memasok batu bara.