Di pasar ekspor, Siantar Top (STTP) masih akan fokus menggarap pasar Asia Pasifik dan Timur Tengah, serta akan mulai mengembangkan pasar di Kanada dan Amerika.
Penganut Sikh di Kanada protes seminggu setelah Perdana Menteri Justin Trudeau mengatakan mungkin ada hubungan New Delhi dan pembunuhan seorang separatis Sikh.
India dan Kanada “perang dingin” gara-gara pembunuhan pemimpin separatis Sikh di Vancouver. Kanada menuding pemerintah India terlibat. Inggris pun terjebak.