Bank Sentral China (PBOC) meningkatkan dukungannya terhadap yuan melalui kurs referensi harian setelah Moody's memangkas outlook obligasi China menjadi negatif.
Nilai tukar rupiah dibuka melemah ke Rp15.367 pada perdagangan hari ini, Senin (18/9/2023) di tengah kekhawatiran sikap hawkish The Fed pada FOMC pekan ini.
Pemerintah Argentina dan bank sentral China sepakat menukar peso ke yuan senilai US$1,7 miliar atau sekitar Rp25,7 triliun untuk pembayaran utang ke IMF.