Volume penumpang berangkat dari Stasiun Gambir ialah sebanyak 10.100 atau 58 persen dari total tempat duduk yang disediakan yakni 17.600 kursi. Sedangkan volume penumpang…
Dalam menghindari kemacetan parah, potensi kecelakaan lalu lintas, serta tetap patuh terhadap protokol kesehatan, masyarakat diimbau untuk menyusun jadwal perjalanan balik…
One way akan diberlakukan pada hari Kamis tgl 5 Mei 2022 pukul 11.00 sampai dengan 24.00 WIB dimulai dari GT Palimanan utama km 188 sd km 72 Cikampek dilanjutkan contra flow…
Orang-orang dengan phubbing, biasa merasa takut akan melewatkan sesuatu yang penting di HP-nya seperti telepon atau update informasi, sehingga rela mengabaikan yang jelas-jelas…
Jalur sejumlah objek wisata di Kabupaten Garut, Jawa Barat macet sampai berjam-jam karena meningkatnya volume kendaraan pada musim libur Hari Raya Lebaran.
Petugas Satuan Lalu Lintas Kepolisian Resor Bogor memberlakukan one way dari Puncak, Bogor mengarah ke Jakarta pada Rabu (4/5/2022) pukul 14.00 WIB hingga pukul 22.00 WIB.
Satlantas Polres Cimahi telah memberlakukan 17 kali rekayasa lalu lintas satu arah atau one way di Jalan Raya Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.
rekayasa lalu lintas contra flow 1: 3 dengan prioritas arus lalu lintas dari arah Semarang menuju Solo, di ruas tol Semaang- Solo, KM 427 – KM 430, pada H+2 lebaran, Rabu…
Antrean kendaraan mulai terlihat dari arah Bandung menuju Lembang, terutama di jalan Gudangkahuripan, maupun jalan raya Lembang. Untuk mengurai kemacetan, Satlantas Polres…
Jatmiko mengatakan perayaan hari kemenangan adalah wujud bagi seluruh karyawan yang berhasil meningkatkan kualitas diri untuk melangkah ke depan dan mendongkrak optimisme…