Kementerian PUPR mengklaim kemantapan jalan tol dan jalan non-tol pada arus mudik dan arus balik Lebaran 2022 tidak mendapatkan keluhan dari pengguna jalan.
Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat mencatat terjadi 103 kecelakaan selama arus mudik hingga arus balik Lebaran 2022 di wilayah ini yang menyebabkan 37 orang meninggal.
Selain berita tentang Strategi Menangani Lonjakan Arus Balik, sejumlah kabar lain juga menjadi sorotan, seperti Janji Pembayaran THR Usai Lebaran, Ferrari SP48 Unica, Langkah…
Berdasarkan pantauan PT ASDP Indonesia Ferry (Persero), pergerakan mobil pribadi dan sepeda motor masih terpantau ramai sejak kemarin malam dan terus mengalir hingga siang…
Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kaltim Arih Franata Filifus Sembiring menyatakan sejak H+4 Lebaran Idulfitri, Sabtu 7 Mei 2022, mulai dipadati kepulangan pemudik.