Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menegaskan instansinya akan melakukan penindakan tilang atau menurunkan muatan terhadap truk yang kedapatan overload atau muatannya…
Rencana Kementerian Perhubungan untuk menjatuhkan sanksi penurunan barang terhadap truk, yang kedapatan kelebihan muatan (overload), dianggap memberatkan.
Wacana pemerintah untuk menerapkan Undang-undang Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) terhadap pelaku usaha truk dengan muatan berlebihan, dirasa kurang tepat.
Budi menjelaskan dengan konsep e-tilang nantinya para pengemudi yang kena tilang tidak perlu mendatangi pengadilan, melainkan hanya perlu membayar melalui ATM terdekat atau…
Kementerian Perhubungan akan meluncurkan sistem e-tilang pada 25 Februari mendatang. Sistem tilang elektronik tersebut nantinya akan diterapkan di semua jembatan timbang…
Kementerian Perhubungan akan menerapkan sistem tilang elektronik (e-tilang) di jembatan timbang pada Februari mendatang, untuk menutup celah pungutan liar (pungli) yang selama…
Kementerian Perhubungan akan memberlakukan tilang elektronik terhadap angkutan barang truk yang kedapatan membawa muatan berlebih dari seharusnya ketika berada di jembatan…
Pemilik barang disarankan memanfaatkan angkutan feri jarak jauh yang telah disubsidi pemerintah Rp5 miliar pada 2017 dan Rp30 miliar pada 2018 jika ingin membawa muatan berlebih.
Kementerian Perhubungan akan bertindak tegas dengan menurunkan barang-barang berlebih yang kedapatan dibawa oleh angkutan barang truk ketika berada di jembatan timbang.
Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia menilai sudah waktunya pemerintah merevisi UU No. 22/2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan jika ingin serius melakukan penindakan…
Pebisnis logistik di Sulsel dan Sulbarmengusulkan penerbitan aturan turunan perihal implementasi pelaksanaan jembatan timbang agar disesuaikan dengan kondisi masing-masing…
Kementerian Perhubungan akan melakukan penegakan hukum di beberapa jembatan timbang (Unit Pelaksana Penimbangan Kendaraan Bermotor/UPPKB) di Pulau Jawa dan Sumatra pada Oktober…
JAKARTA — PT Surveyor Indonesia akan memberikan rekomendasi kepada Kementerian Perhubungan terkait dengan pengelolaan jembatan timbang setelah memenangkan lelang konsultan…