Pembangunan 7 unit model percontohan maggot antara lain di Balai Besar Perikanan Budidaya Air Tawar (BBPBAT) Sukabumi, Balai Perikanan Budidaya Air Tawar (BPBAT) Sungai Gelam…
Wakil Kepala Badan Reserse Kriminal Polri Irjen Polisi Antam Novambar ditunjuk menjadi Plt Sekjen Kementerian Kelautan dan Perikanan oleh Menteri KKP Edhy Prabowo, Rabu (26/2/2020).
Magot memiliki kandungan gizi dan komersial yang lebih tinggi dibanding pakan ikan lainnya. Untuk itu, KKP berencana membangun tujuh lokasi pusat budidaya magot.
Pemerintah kian serius melakukan inovasi budidaya lobster untuk meningkatkan devisa hasil ekspor di Indonesia. Tujuan lain dari pengembangan tersebut adalah memperluas lapangan…
Rencana Menteri KKP untuk menghapus beleid pelarangan cantrang mendapat kritik Kiara. Pasalnya, hal itu akan merugikan sejumlah pihak, hingga konflik horizontal antarnelayan.
Bukalapak bersama Kementerian Kelautan dan Perikanan akan menjadi fasilitator sekaligus memberikan arahan ke nelayan dan pelaku usaha mikro. Kolaborasi ini diharapkan dapat…
Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo mengatakan dorongan bagi pelaku industri perikanan perlu karena selain menyerap tenaga kerja, majunya sektor industri ini akan…
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperketat pengawasan produk impor dari China di tengah kekhawatiran produk hasil laut maupun olahannya terpapar virus corona.
Sektor perikanan saat ini masih rentan terhadap praktik kerja paksa dan perdagangan orang. Praktik tersebut terjadi pada sub sektor budidaya, penangkapan, dan pengolahan…
Nilai ekspor ikan hias Indonesia berpeluang untuk terus digenjot. Oleh karena itu, Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menargetkan produksi ikan hias pada tahun ini…