Wakil Ketua DPR Muhaimin Iskandar membantah alasan dirinya mengusulkan nobel perdamaian untuk Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah untuk kepentingan Pemilu 2024.
Megawati lalu teringat bagaimana kedekatan ayahnya yang juga proklamator dan Presiden pertama RI Soekarno dengan Kiai Haji Hasyim Asyari, Kiai Haji Abdul Wahab Hasbullah,…
Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) mengukuhkan ulama sepuh Betawi KH Muhammad Syakrim atau Abih Syakrim jadi Dewan Penasihat atau Mustasyar PBNU masa khidmat 2022-2027…
Ainun tidak menyangka Presiden Jokowi secara spesifik menyebut namanya dalam sambutan acara pengukuhan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama masa khidmat 2022-2027, Senin (31/1/2022).
Menteri BUMN Erick Thohir berharap Nahdlatul Ulama (NU) bisa berperan memperkuat ukhuwah wathonia dan membangkitkan ekonomi warga nahdliyin di usianya yang ke-96.