Puluhan murid selamat dalam insiden itu. Mereka yang selamat dievakuasi dengan bus pengganti, sedangkan yang meninggal dunia dan luka dibawa ke rumah sakit.
Wacana pemberlakuan asuransi kendaraan Third Party Liability (TPL) menjadi wajib masih dalam perbincangan. Industri mulai memperhitungkan tarif preminya.
Kepala Korps Lalu Lintas Kepolisian Republik Indonesia (Kakorlantas Polri) Irjen Aan Suhanan menyebut titik kecelakaan bus Putera Fajar adalah blackspot.
Kemenhub menurunkan tim khusus untuk mendalami penyebab kecelakaan bus pariwisata yang ditumpangi rombongan pelajar SMK Lingga Kencana Depok di Subang.
Terdapat sembilan korban meninggal dunia dalam kecelakaan bus terguling di Ciater, Subang. Berdasarkan keterangan polisi, empat orang meninggal di lokasi.