Kerugian materil akibat kecelakaan lalu lintas pada tahun ini meningkat sebanyak 22% dari sekitar Rp16,63 miliar pada 2015 menjadi sekitar Rp20,29 miliar pada 2016.
Otoritas Pemerintah AS yang menangani keselamatan transportasi, National Transportation Safety Board (NTSB), berupaya keras menekan kasus kematian akibat kecelakaan di jalan…
Angka kematian akibat kecelakaan lalu lintas di DKI Jakarta selama periode Januari hingga September 2016 meningkat dibanding periode yang sama pada tahun 2015.
Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya mencatat sekitar 16 orang meninggal dunia di jalan raya selama tanggal 16 hingga 30 September 2016.
Taksi milik perusahaan Blue Bird tersebut diduga tercebur karena supir tidak awas dan tidak bisa melihat adanya kolam dermaga akibat hujan yang sangat deras saat kejadian…
Tindakan tidak patuh hukum lalu lintas, khususnya di kalangan anak-anak semakin meraja lela yang berujung pada meningkatnya jumlah korban meninggal akibat kecelakaan di jalan.
Petugas Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mencatat 12.665 pelanggaran selama 15 hari ujicoba pemberlakuan plat nomor kendaraan ganjil-genap sejak 27 Juli-18 Agustus…
Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Metro Jaya mencatat selama 1 Januari hingga 9 Agustus 2016 terjadi peningkatan kecelakaan lalu lintas di wilayah hukum Polda Metro…
Kecelakaan lalu lintas menewaskan seorang dan seorang lainnya terluka berat terjadi di kilometer (KM) 22 Tol Gedong Panjang, arah Tanjung Priok, Jakarta, Minggu (29/5/2016)…