Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan masa tanggap darurat pasca gempa 6,5 SR di Aceh terus dipercepat.Kepala Pusat Data Informasi dan Humas BNPB Sutopo…
Pemerintah Kabupaten Pidie Jaya, Aceh, melibatkan Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) setempat dalam program pemulihan trauma para korban gempa tektonik 6,5 skala Richter.
Pemerintah Tiongkok memberikan bantuan dana dengan total sebesar US$1,1 juta kepada Pemerintah Indonesia untuk menanggulangi bencana gempa bumi dan rekonstruksi pasca gempa…
PUPR terus menambah layanan air bersih dan sanitasi di lokasi-lokasi pengungsian korban gempa bumi di Kabupaten Pidie, Pidie Jaya, dan Bireuen, Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam.
PT Pupuk Indonesia (Persero) Grup menyalurkan bantuan sembako dana dan bantuan infrastruktur senilai Rp 2 miliar bagi korban gempa di Kabupaten Pidie Jaya, Provinsi Nanggroe…
Kabupaten Pidie Jaya kembali diguncang gempa tektonik berkekuatan 4,3 skala Richter, Minggu malam, sehingga membuat warga panik serta berhamburan keluar.
Setelah guncangan gempa tektonik 6,4 Skala Richter (SR) pada Rabu (7/12) pagi di Aceh, sebanyak 70 kali gempa susulan mengguncang wilayah tersebut, guncangan gempa itu bisa…
Deputi Penanganan Darurat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Tri Budiarto meminta jajarannya untuk selalu memastikan posko di 3 kabupaten di Provinsi Aceh, yakni…
Ribuan personil dari berbagai unsur pemerintah, pemerintah daerah, relawan, dunia usaha, lembaha non pemerintah, dan masyarakat bahu membahu terlibat dalam penanganan tanggap…
Sejumlah masyarakat korban gempa di kawasan Paru Gede, Kecamatan Mereudu, Kabupaten Pidie Jaya, Aceh masih ada yang nekad tidur dalam rumah toko dalam kondisi rusak bahkan…
Kementerian Perdagangan tengah memetakan dampak dari gempa bumi yang terjadi di Kabupaten Pidie Jaya, Provinsi Aceh, khususnya pasar-pasar rakyat yang rusak akibat gempa…