Setelah MV Filia T, kapal berikutnya yang akan masuk JICT direncanakan pada 15 Oktober 2021 untuk melayani rute tujuan Asia Tenggara dan Amerika Serikat.
Sebagai informasi, sebuah video yang memperlihatkan praktik pungli di Pelabuhan yang memperlihatkan operator crane menurunkan kresek yang kemudian diisi uang oleh sopir kontainer.
PT Jakarta International Container Terminal (JICT) mendukung penuh upaya yang dilakukan pemerintah dan aparat penegak hukum untuk membersihkan praktik pungli.
Penyidik Kejaksaan Agung (Kejagung) dalam waktu dekat bakal melakukan ekspose (gelar) perkara terkait kasus korupsi PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II.
tim penyidik memeriksa ADS sebagai saksi terkait perkara dugaan korupsi perpanjangan kerja sama pengoperasian dan pengelolaan pelabuhan PT Pelindo II berupa kerja sama usaha…
“Kami sudah investasi hingga ratusan miliar [rupiah] untuk membuat sistem, tetapi isu [pungutan liar] ini masih saja muncul,” tutur Prasetyadi S. Kasturi, Direktur Operasional…
Asosiasi Pengelola Terminal Peti Kemas Indonesia berkomitmen memperbaiki fasilitas terminal untuk ikut menumbuhkan ekspor Indonesia yang tertekan sentimen perang dagang.
Dua pelayaran global yang telah melakukan alih muatan internasional di Jakarta International Container Terminal Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta adalah CMA CGM dan Cosco.
Bisnis, JAKARTA – Dua pelayaran global telah melakukan alih muatan (transshipment) internasional di Jakarta International Container Terminal sejak layanan itu dibuka awal…
Antrean panjang truk yang akan masuk ke pelabuhan berlangsung sejak kemarin sore setelah terjadi gangguan sistem operasi pada kedua terminal peti kemas ekspor dan impor itu.
Sektor pendidikan masih menjadi sasaran utama Jakarta International Container Terminal (JICT) sebagai program tanggung jawab sosial perusahaan atau corporate social responsibility…