PSSI memastikan Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia akan dimulai tepat pada Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) yaitu pada 20 Mei dan berakhir pada 11 Juni 2023.
Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora) menyatakan akan berkomitmen memberikan dukungan untuk PSSI dalam rangka mempersiapkan Indonesia untuk menjadi…
PSSI melalui anggota Komite Eksekutif (Exco) Hasani Abdulgani menemui dua pemain U-19 keturunan Indonesia yang bermain di Belanda yaitu Ivar Jenner dan Jim Croque.
FIFA World Cup 2022 menjadi ajang yang unik karena pertama kalinya diadakan pada Desember di Qatar. Sebaliknya, Piala Dunia U-20 yang diselenggarakan di Indonesia merupakan…
Pemkot Bandung terus menyiapkan berbagai fasilitas yang akan digunakan untuk Piala Dunia U-20 termasuk Stadion Sidolig yang akan digunakan sebagai tempat latih peserta perhelatan…
Stadion yang dimaksud adalah Stadion Manahan di Solo, Stadion Jalak Harupat di Bandung, Stadion Gelora Sriwijaya di Palembang, dan Stadion Bangkalan di Madura.
Tim Ahli dari Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Samsul Anam memastikan pencahayaan Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Kota Surabaya sudah melebihi kapastitas yang ditentukan…
Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Muhammad Hudori menyampaikan hal tersebut dalam rangka merespons keputusan FIFA menunda Piala Dunia U-20 2021 di…