Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengakomodasi perusahaan tambang dan migas membantu proses evakuasi korban gempa bumi serta rekonstruksi dan rehabilitasi.…
Wilmar, perkebunan sawit, bekerja sama dengan Kementerian Pertanian menyalurkan 1.500 liter minyak goreng kemasan pillow pac bagi masyarakat terdampak gempa bumi di Lombok,…
PT Gudang Garam Tbk Kediri, Jawa Timur telah mengirimkan kontainer atau peti kemas yang difungsikan menjadi ruang medis, guna membantu pengobatan warga korban gempa bumi…
Badan Penanggulangan Bencana Nasional (BNPB) menyebutkan sebanyak 387 orang tewas dan 13.688 orang luka-luka akibat gempa yang terjadi di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB)…
Gubernur Nusa Tenggara BaratT TGB Muhammad Zainul Majdi menyebut pihak-pihak yang melakukan politisasi terhadap bencana alam gempa bumi di Lombok sebagai pihak yang cacat…
Pemerintah Provinsi Sumatra Utara menggerakkan seluruh potensi masyarakat termasuk Aparatur Sipil Negara (ASN) serta perusahaan milik negara dan milik daerah untuk memberikan…
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menggulirkan bantuan dana untuk penanganan pascabencana gempa di Lombok, Nusa Tenggara Barat, sebesar Rp226,42 miliar.
Pemerintah menyatakan telah mencairkan anggaran bantuan mencapai Rp38 miliar sebagai langkah awal untuk menangani musibah gempa bumi yang melanda Provinsi Nusa Tenggara Barat.
Pemerintah Provinsi Sumatra Barat menyalurkan bantuan rendang tahap pertama bagi masyarakat korban gempa Lombok, Nusa Tenggara Barat sebanyak 460 kilogram.
Di tengah suasana pendaftaran capres - cawapres untuk Pilpres 2019, Presiden Joko Widodo dan Wapres Jusuf Kalla tidak melupakan korban gempa bumi di Lombok, Nusa Tenggara…
Presiden Joko Widodo menginstruksikan evakuasi dan penanganan pengungsi korban gempa di Provinsi Nusa Tenggara Barat menjadi prioritas kepada seluruh kementerian/lembaga.