Meski masih mengalami kesulitan, perguruan tinggi dan universitas terus melakukan tugasnya untuk melakukan kajian akademik yang berguna untuk pemerintah.
Setiap perempuan dapat menempuh pendidikan setinggi yang mereka inginkan, bahkan tidak sedikit perempuan Indonesia yang berhasil menduduki jabatan tertinggi di dunia pendidikan.
Walau usianya masih muda, Risa memiliki pengalaman yang cukup mumpuni. Sebelum menjabat sebagai rektor, wanita kelahiran, 27 Oktober 1992 ini, pernah menjadi Tenaga Ahli…
Semakin dekat jarak pengambilan keputusan dengan arena pengelolaan SDA maka akan semakin baik keputusan yang akan diambil, karena pengambil keputusan akan benar-benar merasakan…
Rektor IPB Arif Satria menuliskan kegelisahan batinnya dalam buku Politik Sumber Daya Alam. Buku ini menggunakan tinjauan ekologi yang lahir di tengah krisis ekologi dunia…
Rektor Universitas Negeri Timor (Unimor) Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Nusa Tenggara Timur, Arnoldus Klau Berek ditemukan meninggal di kamar salah satu…
Reini Wirahadikusumah resmi ditetapkan sebagai Rektor Institut Teknologi Bandung (ITB) berdasarkan berita acara penetapan Rektor ITB 2020-2025 Nomor 330/I1.MWA/BA/2019.
Sosok Risa Santoso tengah menjadi bahan pembicaraan dan mencuri perhatian netizen di media sosial. Perempuan berparas cantik ini menjadi rektor termuda di Indonesia.
Profesor Rina Indiastuti resmi dilantik menjadi rektor Universitas Padjadjaran (Unpad) Periode 2019-2024 dan rektor perempuan pertama di kampus itu oleh Ketua Majelis Wali…
Forum Rektor Indonesia bersama Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Muhammad Nasir menemui Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (3/10/2019).
Dalam kesempatan itu, Sheikh Mohamed bercerita bahwa negaranya mengundang banyak talenta dunia, mulai dari Chief Executive Officer (CEO), tenaga ahli sampai rektor dari luar…
Anggota Komisi X DPR Ferdiansyah Ferdi menilai Kemenristekdikti harus melibatkan Badan Intelejen Negara, TNI, atau pihak terkait lainnya untuk melakukan investigasi terhadap…
Ketua Umum Yayasan Kesejahteraan, Pendidikan, dan Sosial Sahid Jaya Nugroho B. Sukamdani berpendapat pihaknya menyetujui rencana penggunaan rektor asing di perguruan tinggi…
PPSA merupakan pendidikan pimpinan nasional strategis yang biasa disebut pendidikan setara bintang dua, yang diikuti pejabat TNI/Polri dan Sipil terseleksi.