Pasokan dan harga gula dari pasar global berpeluang menurun drastis apabila India memberlakukan penyetopan ekspor. Hal ini menyusul langkah serupa di beras.
Pasokan beras dunia berpeluang kian menyusut seiring kebijakan yang diambil oleh Thailand dan India. Tak pelak hal ini akan mengerek harga beras dunia.
Ratusan pengunjuk rasa Thailand menunjukkan dukungan kepada pemimpin partai Move Forward Pita Limjaroenrat usai upayanya untuk menjadi Perdana Menteri dijegal.
Perusahaan Thailand menjadikan perang Rusia dan Ukraina sebagai alasan untuk menarik diri dari perjanjian membeli kabel otomatif senilai Rp10,6 T dari Jerman.