Zaman dahulu, penanganan pasien penyakit jantung bawaan atau PJB selalu dilakukan dengan Eko yang dilanjutkan dengan kateterisasi, dengan kata lain, prosedur ini menjadi…
Perkembangan ilmu pengetahuan yang sangat pesat telah ikut menghasilkan berbagai peralatan medis mutakhir yang membantu penanganan penyakit dengan lebih mudah dan lebih baik,…
Penyakit jantung bawaan atau PJB menjadi salah satu sorotan para dokter spesialis jantung dan pembuluh darah di Tanah Air karena masih menghadapi berbagai kendala dalam penata…
Kelainan pada jantung yang berkembang sebelum kelahiran, atau disebut dengan Penyakit Jantung Bawaan, terjadi di Indonesia sekitar 150 kasus setiap tahun.
Mengenakan sepatu bertumit tinggi atau high heels bagi banyak wanita memang akan terlihat lebih anggun sehingga sering dikenakan pada momen-momen penting, seperti menghadiri…
Dengan jumlah kelahiran di Indonesia sekitar 4,5 juta orang per tahun, diperkirakan terdapat lebih dari 40.000 bayi lahir dengan penyakit jantung bawaan dan dari jumlah itu…
Seringkali terjadi seseorang yang sedang bersantai atau berolahraga tiba-tiba tidak sadarkan diri terkena penyakit jantung, atau saat di kantor, yang awalnya terlihat baik-baik…
Menurut WHO, pada 2008 ada lebih dari 17 juta orang meninggal karena penyakit kardiovaskular. Beberapa penyebabnya adalah tekanan darah tinggi, merokok, diabetes, kurang…
Berbagai penyakit kardiovaskular tercatat sebagai penyebab kematian nomor satu di dunia, lebih banyak dibandingkan dengan kanker dan kecelakaan. World Health Organization…
Olahraga atau setidaknya menggerakan tubuh sekecil apapun dapat membantu orang untuk bertahan melawan penyakit jantung. Penelitian terbaru menunjukkan, melakukan aktivitas…
Sejumlah peneliti menulis di Journal of the American College of Cardiology bahwa kebisingan ternyata terkait dengan gangguan, stres, gangguan tidur, dan gangguan kinerja…
Mungkin pada awalnya kita tidak percaya bahwa penyakit jantung bisa disebabkan oleh kebisingan lalu-lintas. Namun, peneliti telah menemukan adanya korelasi antara lalu-lintas…
Aritmia digambarkan dengan denyut nadi yang awalnya normal kemudian tiba-tiba cepat, lalu tiba-tiba kembali normal. Atau denyut jantung yang tiba-tiba menghentak, denyut…
Secara garis besar aritmia terdiri dari dua kelompok besar, yaitu bradiaritmia atau laju jantung terlalu lambat (kurang dari 60 kali per menit) dan takiaritmia yakni laju…
Dicky Armein Hanafy, Ketua Indonesian Heart Rhythm Society Meeting (InaHRS) mengatakan, gejala atritmia cukup luas mulai dari berdebar, pusing, pingsan, stroke, bahkan meninggal…
Mendengar kata albumin, mungkin tidak semua masyarakat mengetahui, termasuk manfaatnya bagi tubuh. Padahal, untuk beberapa kalangan, kekurangan albumin bisa mengakibatkan…