Bursa Asia menguat setelah Janet Yellen mengatakan ekonomi AS harus lebih baik sebelum pemangkasan stimulus moneter dilakukan. Indeks MSCI Asia Pacific menguat 0,6% ke level…
Indeks MSCI Asia Pacific turun 0,8% ke level 138,63 pada Rabu di tengah kekhawatiran the Federal Reserve akan mulai memangkas stimulus pada bulan depan.
Bursa Selandia Baru menguat hingga penutupan saat perdagangan hari ini, Kamis (13/11/2013). Kondisinya berbanding terbailk dengan indeks harga saham gabungan (IHSG)
Bursa Selandia Baru melemah jelang jeda siang, di tengah mata uang sejumlah negara tertekan menyusul ketidakpastian soal pengetatan stimulus Amerika Serikat
Bursa Asia melemah setelah pertumbuhan data ekonomi AS memicu kekhawatiran the Fed mengurangi stimulus lebih cepat dari perkiraan. Indeks MSCI Asia Pacific turun 0,1%
Bursa Selandia Baru melemah saat penutupan perdagangan hari ini, Kamis (7/11/2013), di saat pasar menunggu rilis data ekonomi dari Amerika Serikat dan Eropa
Bursa Asia melemah seiring dengan aksi investor menunggu data ekonomi AS. Indeks MSCI Asia Pacific turun 0,2% ke level 141,04 pada Kamis (7/11/2013) pukul 09.33 waktu Tokyo…