Pembukaan kembali sektor pertambangan, perkebunan dan konstruksi pada masa (new normal) kenormalan baru akan mempercepat realisasi komitmen investasi di Indonesia.
Kenormalan baru atau new normal dinilai tidak akan mengembalikan kecepatan pengerjakan proyek emiten konstruksil. Kecepatan dalam penyelesaian proyek menjadi aspek penting…
Peningkatan rasio kredit bermasalah sektor konstruksi dinilai akan sangat memberatkan perbankan. Pasalnya sektor ini sudah bermasalah sebelum masa pandemi, sehingga sulit…
Berdasarkan data OJK, baki kredit konstruksi UMKM per Februari tahun ini tercatat senilai Rp58,49 triliun dengan rasio kredit bermasalah NPL 9,40 persen.
Meskipun ada pandemi, program penjajakan minat pasar atau market sounding kepada calon investor proyek infrastruktur tetap berjalan asal segala kegiatan sesuai dengan protokol…
Sektor konstruksi juga cukup besar menyerap tenaga kerja. Menurut data Kementerian PUPR, setiap Rp1 triliun proyek konstruksi mampu menyerap 14.000 tenaga kerja.
Fitch Solutions Group Ltd. (FSG), perusahaan afiliasi Fitch Ratings Inc., merevisi turun prediksi pertumbuhan riil sektor konstruksi Indonesia dari sebelumnya 4,9 persen…
Emiten berkode saham TAMA itu melaporkan pendapatan sebesar Rp41,43 miliar, turun 27,59 persen terhadap perolehan pada 2018. Pada tahun sebelumnya itu, perseroan mencatatkan…
Wakil Sekjen II Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia (Gapensi) Errika Ferdinata mengatakan pandemi Covid-19 telah berdampak pada keberlangsungan proyek.
Master Builders Australia memperkirakan aktivitas pembangunan komersial hanya tumbuh mencapai 15,7 persen lebih rendah pada tahun fiskal hingga 30 Juni 2021.
Sektor konstruksi diharapkan bisa tetap bekerja dengan catatan menerapkan prosedur dan protokol Covid-19, mulai dari manajemen, rantai pasok, hingga pekerjaan di lapangan.