Wilayah dengan level waspada untuk potensi banjir/bandang dua hari ke depan berdasarkan prakiraan berbasis dampak adalah Sulawesi Utara dan Maluku Utara.
Perhimpunan Ahli Bedah Ortopedi Indonesia (PABOI) dan Perhimpunan Dokter Emergensi Indonesia (PDEI) mengerahkan tim medis gabungan dari wilayah terdekat untuk segera menangani…
Enam provinsi yang diperkirakan terdampak peningkatan intensitas siklon tropis Seroja pada 7 - 8 April itu adalah Jateng, Jatim, Lampung, Bali, NTB, NTT dan Yogyakarta.
BMKG mencatat saat ini siklon Seroja berada di Samudra Hindia sebelah barat daya, tepatnya pada 12.3 Lintang Selatan, 118.8 Bujur Timur atau sekitar 465 km sebelah Barat…
Presiden Joko Widodo memerintahkan kepada jajarannya untuk segera menangani dan memenuhi kebutuhan pengungsi yang terdampak bencana alam banjir bandang akibat Siklon Tropis…