Setelah memangkas tarif listrik energi baru dan terbarukan, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Ignasius Jonan kembali melakukan hal yang sama untuk pembangkit listrik…
Pemerintah mengubah penetapan tarif listrik untuk 12 golongan dari setiap bulan menjadi tigabulan sekali untuk memberikan kepastian kepada pelakuusaha dan masyarakat.
Pemerintah akan mengkaji ulang rencana penyesuaian tarif listrik yang bakal dilakukan tiap dua bulan sekali untuk golongan 900 VA guna menekan laju inflasi.
Bank Indonesia memperkirakan laju inflasi pada tahun ini bisa mencapai 4,6% akibat kenaikan tarif listrik baik untuk daya 900 volt ampere maupun 450VA serta harga elpiji…
Tarif listrik 12 golongan yang sudahmengikuti penyesuaian tarif kembali mengalamipenurunan pada Januari 2017 sebesar Rp5Rp7per kilowatt hour dibandingkan dengan Desembertahun…
PT PLN (Persero) mulai 1 Januari 2017 memberlakukan kenaikan tarif listrik secara bertahap bagi rumah tangga golongan mampu yang menggunakan listrik dengan daya 900 VA.
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) kembali mengkaji peraturan menteri yang mencantumkan fomula harga jual listrik dari pembangkit berbasis sinar matahari.
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral masih mengkaji usulan PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) untuk menambahkan komponen dalam tarif dasar listrik dari kurs, inflasi…
Pemerintah akan menaikkan tarif listrik dari pembangkit listrik tenaga biomassa hingga 60% dengan merevisi Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral dalam waktu dekat.
Tarif tenaga listrik pada 12 golongan yang sudah mengikuti penyesuaian tarif turun tipis pada Agustus karena penguatan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat.…