Sistem kontrak hulu migas di Indonesia terus mengikuti dan beradaptasi terhadap zaman, sehingga posisi PSC cost recovery atau PSC gross split adalah pilihan yang dalam implementasinya…
Sebelumnya, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Arifin Tasrif meneken Peraturan Menteri ESDM Nomor 12 Tahun 2020 tentang perubahaan ketiga atas Peraturan Menteri ESDM…
Kebijakan ini dipilih, merujuk Peraturan Menteri ESDM No. 12/2020 tentang Perubahan Ketiga Atas Permen ESDM No. 8/2017 tentang Kontrak Bagi Hasil Gross Split, tidak lain…
Pengusaha menanti kepastian rencana pemerintah terkait dengan kompensasi dalam kegiatan eksplorasi panas bumi. Pemberian kompensasi itu direncanakan serupa dengan skema cost…
Direktur Eksekutif Indonesia Petroleum Association (IPA) Marjolijn Wajong mengatakan setiap lapangan minyak dan gas bumi memiliki karakteristik dan risiko yang berbeda-beda.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dilibatkan dalam pengembangan Blok Masela untuk memastikan tidak ada hambatan yang mengganggu dari sisi pencegahan korupsi.
Sejauh ini, kegiatan survei untuk Pre-FEED telah diselesaikan pada September tahun lalu. Studi Pre-FEED a.l Onshore LNG Plant, Floating Production Storage Offloading (FPSO),…
PT Pertamina (Persero) menilai biaya recovery lebih fair dilihat dengan membandingan wilayah kerja atau aset yang mirip. Adapun, perusahaan pelat merah itu mengklaim terus…
Ruang pengembalian biaya operasi kegiatan usaha hulu minyak dan gas bumi atau cost recovery semakin sempit dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN)…
Pemerintah akan menekan realisasi pengembalian biaya operasi yang dapat dikembalikan melalui skema cost recovery dari proyek-proyek minyak dan gas bumi yang baru.
Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA) Riau mengungkap selama 90 tahun Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) PT Chevron Pasific Indonesia (CPI) tidak pernah mengedepankan…
SKK Migas mengusulkan agar anggaran untuk pengembalian biaya operasi melalui skema cost recovery sebesar US$11,77 miliar atau naik US$3,77 miliar dari anggaran tahun lalu.
Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (Ginsi) mendesak penghapusan cost recovery peti kemas di Jakarta International Container Terminal (JICT) menyusul merosotnya…
Cost recovery kepada kontraktor kontrak kerja sama (KKKS) migas akhirnya disepakati US$14,1 miliar, turun dari usulan pemerintah US$16,5 miliar. Perhitungan itu membuat target…