Dirjen Diktiristek Kemendikbudristek Abdul Haris menjawab kegelisahan 50 calon mahasiswa Universitas Riau (Unri) yang terancam gagal kuliah karena UKT mahal.
Anggota Komisi II DPR RI merespons pernyataan Sesditjen Pendidikan Tinggi Kemendikbudristek Tjitjik Sri Tjahjandarie soal Uang Kuliah Tunggal atau UKT.
Komisi X DPR membentuk Panitia Kerja (Panja) Biaya Pendidikan untuk menelusuri pemicu UKT semakin mencekik masyarakat yang ingin mengakses pendidikan tinggi.