Program Pembibitan Penghafal Al-Qur'an (PPPA) Daarul Quran (Daqu) bersama Pertamina Gas (Pertagas) meresmikan pesantren baru di Desa Cinta Asih, Kecamatan Pangkalan, Karawang,…
Sebanyak 140.000 orang siswa mulai dari SD, SMP dan SMA atau sederajat di Kota Padang, Sumatera Barat mengikuti kegiatan Pesantren Ramadhan 1437 Hijriah yang dimulai Senin…
Grup musik sufi Debu akan menggelar kongser yang sekaligus menutup acara pentas seni dari 13 negara dalam acara Alkahfi Intercultural Fair (AIF) di Kebumen, Jawa Tengah pada…
Sebanyak 13 negara akan memberikan penampilan budaya terbaiknya dalam ajang Alkahfi Intercultural Fair (AIF) sekaligus harlah pesantren tertua di Jawa Tengah, Alkahfi Kebumen,…
Novel karya Asma Nadia kembali menghiasi layar lebar setelah diadaptasi dalam sebuah film berjudul Pesantren Impian yang tayang serentak di bioskop 3 Maret besok.
Keberadaan pondok pesantren di Jawa Barat yang mencapai 4.322 pesantren, dinilai dapat menjadi poros pertumbuhan untuk meningkatkan perekonomian syariah, termasuk keuangan…
Lulusan pesantren lebih siap bekerja karena tuntutan hidup. Lebih dari 90% lulusan pesantren yang menjadi enterpreneur dibandingkan dengan yang melanjutkan sekolah.
Himpunan Pengusaha Santri Indonesia (Hipsi) menargetkan bisa mencetak sedikitnya satu juta santri dan alumni pondok pesantren menjadi pengusaha pada 2022 dengan serangkaian…
PT Muara Wisesa Samudera, pengembang kawasan Pluit City, siap membantu anak nelayan yang ingin sekolah di Pondok Pesantren An-Nurullah, di Cisoka, Tangerang.
Koordinator NU Lovers Indonesia Mujiburrohman mengharapkan muktamirin (peserta muktamar) menjaga kualitas Muktamar Ke-33 Nahdlatul Ulama (NU) di Jombang, Jawa Timur, 1-5…
Staf Khusus Menteri Sosial Prof Mas'ud Said mengatakan kegiatan pesantren kilat Ramadhan dapat membantu pemerintah menangkal kenakalan remaja melalui sosialisasi bahaya narkoba,…