Untuk menumbuhkan kesadaran pentingnya soft skill di kalangan mahasiswa, Pusat Pengembangan Karir dan Kewirausahaan Universitas Riau, dengan dukungan penuh dari PT. Chevron…
Program University Relationship Programyang digagas Chevron Pacific Indonesia menjadi jembatan kerja sama antara perguruan tinggi di Riau dengan negeri jiran Malaysia.
PT. Caltex Pacific Indonesia, yang kini berganti nama menjadi PT. Chevron Pacific Indonesia, juga berkontribusi kepada pemerintah daerah dengan mendukung pembangunan kantor…
Sebanyak 12 kelompok masyarakat di sekitar wilayah operasi PT CPI di Riau mendapatkan pelatihan peningkatan kemampuan, pelatihan teknis, dan bantuan sarana peningkatan produksi.
Poktan Serumpun Tani merupakan peserta binaan dari Program Pengelolaan Lahan Tanpa Bakar (PLTB) yang dijalankan PT. Chevron Pacific Indonesia (PT CPI) bersama Badan Restorasi…
Pengeboran oleh PT Chevron Pacific Indonesia (CPI) di Blok Rokan tinggal menunggu surat dari Badan Koordinasi Penanaman Modal. Setelah itu, proses pengeboran bisa dilaksanakan.
PT. Chevron Pacific Indonesia mendonasikan 1.000 Alquran untuk masjid dan mushola di daerah binaan Korem 031/Wirabima serta bahan bangunan untuk mushola.
Desa Wisata Kampung Patin di Koto Mesjid, Kampar, binaan SKK Migas – PT. Chevron Pacific Indonesia (PT CPI) mengharumkan nama Provinsi Riau di kancah nasional.
PT CPI mendapatkan penghargaan kategori Keuangan dan Monetisasi, sebuah penghargaan tertinggi SKK Migas kepada Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) untuk kedisiplinan dalam…
SKK Migas – PT CPI sejak awal pandemi terus menyalurkan bantuan dan melaksanakan berbagai program dan kegiatan terkait COVID-19. Hal ini dalam mendukung upaya pencegahan,…