Keberadaan indeks saham bisa menjadi acuan bagi perusahaan asuransi, termasuk menjadi peluang produk baru, misalnya membuat asuransi jiwa yang bertema sesuai indeks tersebut.
Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG sepanjang 2020 bagaikan roller coaster pernah merosot tajam pada Maret 2020, dan perlahan mulai membaik pada semester II…
Indeks IDXBUMN20 turun 0,32 persen ke posisi 435,358 di saat Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat 0,26 persen ke level 6.389,84. Kinerja saham ANTM, TINS, dan KAEF…
Harga CPO dunia sudah naik 61 persen sejak enam bulan terakhir. Investor tampak memburu saham-saham perkebunan di awal tahun setelah indeks JAK Agri mencetak kenaikan hampir…
Indeks IDX ESG Leaders dibangun berdasarkan penerapan ESG oleh perusahaan tercatat. Indeks ini dapat digunakan sebagai underlying bagi produk pasar modal lainnya seperti…
Bagi investor yang berinvestasi dengan mengacu pada indeks saham disarankan secara cemat melihat kapan periode rebalancing indeks dilakukan agar dapat turut mereview ulang…
Perubahan dalam semi annual review ini akan efektif pada 18 September 2020 (Jumat) atau 21 September 2020 (Senin). Sebanyak 15 saham domestik dimasukkan dan 6 saham dikeluarkan…
Emiten yang sahamnya tergabung dalam konstituen Indeks Bisnis-27 memiliki value yang baik dan perusahaan mampu secara aktual menghasilkan earning per share yang tinggi bagi…
Indeks Bisnis-27 pergerakannya masih akan dipengaruhi oleh perkembangan ekonomi domestik setelah dibukanya kembali keran ekonomi atau re-opening ekonomi dan juga kemampuan…
Anggota indeks BUMN20 mencatatkan pemulihan harga hingga 39,57 persen dalam 1 bulan terakhir. Mana yang masih memiliki peluang memberikan margin lebih tinggi?
Pergerakan indeks saham-saham pertambangan atau Jakmine, yang sampai dengan pekan ketiga April 2019 masih tumbuh lebih rendah dari IHSG, diproyeksikan bakal memantul sejalan…