Bisnis, JAKARTA — Kinerja investasi pada kuartal II/2021 diproyeksi masih bertenaga akibat belum munculnya kebijakan pengetatan pembatasan masyarakat guna menangani pandemi…
Temuan BPK mengacu pada Peraturan Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) No. 6/2018 tentang Pedoman dan Tata Cara Perizinan dan Fasilitas Penanaman Modal.
Hal ini menunjukkan bahwa kepercayaan dan pekerjaan dunia kepada Indonesia dan aktivitas PMA kita sudah mulai normal. Sudah mulai bisa melakukan adaptasi terhadap perkembangan…
Realisasi investasi ini mencapai 101,1 persen dari target tahun 2020 yang dipatok sebesar Rp817,2 triliun. Adapun, penyerapan tenaga kerjanya mencapai 1.156.361 orang dari…
Status Indonesia sebagai penerima GSP dinilai bisa menjadi daya tawar bagi RI untuk menggaet investor yang diharapkan merelokasi basis produksinya ke Tanah Air.
Realisasi investasi hingga September 2020 telah mencapai sebesar Rp611,6 triliun atau 74,8 persen dari target tahun ini. Artinya, BKPM membutuhkan 25 persen lagi untuk mencapai…
Ketua Bidang Kebijakan Publik Apindo, Sutrisno Iwantono mengatakan bahwa pada masa pandemi Covid-19 ini orientasi pemerintah jangan terlalu bergantung pada PMA.
Realisasi investasi asing di Sumatra Utara naik signifikan sepanjang Januari-Maret 2020 melonjak 354 persen dibandingkan 2019, di tengah pandemi Corona (Covid-19).
Realisasi investasi secara total pada kuartal pertama tahun ini mencapai Rp210,7 triliun, tumbuh tumbuh 8 persen dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu (year on…
Seperti yang sudah diproyeksikan sebelumnya, realisasi investasi asing di Jawa Tengah selama kuartal I/2020 anjlok dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya.
Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara tengah mengincar investasi dari negara Eropa khususnya untuk PMA (Penanaman Modal Asing) pengembangan di sektor pariwisata dan energi terbarukan.