Problem pembiayaan yang selama ini kerap dihadapi pelaku ekonomi kreatif tampaknya bukan menjadi masalah besar lagi. Pelaku usaha ekonomi kreatif kemungkinan bakal diguyur…
Pelaku usaha ekonomi kreatif di Tanah Air bakal lebih mudah menyerap pinjaman dari perbankan, menyusul segera dikeluarkannya aturan skema penyaluran KUR yang kini tengah…
Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mendorong pertumbuhan ekonomi kreatif, baik melalui beragam produk kerajinan karya anak bangsa maupun kekayaan kuliner di setiap daerah.
Pemerintah melalui Badan Ekonomi Kreatif memacu terciptanya ekosistem ekonomi kreatif di setiap industri di Indonesia untuk meningkatkan kesuksesan pengusaha pemula.
Kekuatan industri kreatif digital di Indonesia belum tinggi karena kinerja bisnis pelaku industrinya cenderung berfluktuasi. Di samping itu, tantangan pada industri ini adalah…
Pembahasan RUU ekonomi kreatif masih terus berlanjut, Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) berharap agar UU dapat segera disahkan secepatnya untuk mendukung geliat pertumbuhan…
Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) berharap skema pembiayaan untuk industri kreatif di Tanah Air bisa meniru Malaysia dan Singapura, yakni dengan menerima Intellectual Property…
Ekonomi kreatif yang mempunyai potensi besar tenyata masih dianggap sebagai anak tiri meski memberikan kontribusi besar terhadap pertumbuhan ekonomi secara keseluruhan.
Kepala Badan Ekonomi Kreatif akan meminta Presiden Joko Widodo untuk menunjuk pejabat yang bertanggungjawab menyertakan produk ekonomi kreatif dalam pameran internasional.…
Rancangan undang-undang (RUU) yang saat ini tengah digodok oleh Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI tentang ekonomi kreatif dinilai masih memiliki sejumlah kelemahan.
Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) mengarahkan pemanfaatan teknologi sebagai dasar untuk menciptakan peluang ekonomi kreatif baru yang lebih berkelanjutan.