XL Axiata (EXCL) berharap pemerintah dapat menerapkan regulasi yang seimbang jika Starlink diperbolehkan menjual produknya ke konsumen secara langsung.
Satelit orbit bumi rendah atau low earth orbit (LEO) SpaceX Elon Musk, Starlink dinilai akan memberikan dampak pada emiten sektor telekomunikasi di Indonesia.
XL Axiata mengaku resah dengan bisnis Elon Musk. Taipan asal AS itu memiliki satelit LEO Startlink yang dapat memberikan internet, seperti operator seluler.
Masa depan teknologi generasi kedua telepon seluler atau 2G masih ada setelah pemerintah memberikan kebebasan operator seluler melanjutkan layanan nirkabel.
Tingkat penetrasi XL Satu tumbuh dari 44 persen menjadi 56 persen pada kuartal II/2023. Lebih dari setengah pelanggan XL Home telah bermigrasi ke FMC, XL Satu.
APJII menilai terdapat sejumlah pertimbangan di masyarakat untuk berlangganan atau tidak berlangganan FMC. Perlu menjadi perhatian Telkomsel, ISAT, dan EXCL.