Pihak Kedutaan Besar Amerika Serikat di Jakarta akhirnya menyampaikan permohonan maaf atas insiden pelarangan Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo memasuki Amerika Serikat.
Duta besar Amerika Serikat untuk Indonesia Roberth O Blake menyebut Papua penting bagi Ameriksa sehingga pihaknya sehingga melakukan kunjungan kerja di Bumi Cenderawasih.
Gubernur Sumatra Barat menawarkan sejumlah potensi lokal yang bisa dikembangkan kepada investor asal Amerika Serikat untuk meningkatkan investasinya ke Indonesia.
Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Robert Blake berencana mengunjungi kota Manado pada 7-9 Januari 2015 guna mempromosikan potensi investasi di AS.
Robert O. Blake, Jr., Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia berencana menziarahi makam Presiden ke-4 Indonesia KH Abdurrahman Wahid atau Gus Dur dalam kunjungan ke Jombang,…
Salah satu bangunan bersejarah di Medan, rumah Tjong A Fie mendapatkan dana hibah untuk renovasi dari Kedutaan Besar Amerika Serikat. Dana hibah tersebut merupakan bagian…
Bisnis.com, JAKARTA - Pemerintah Amerika Serikat memberikan bantuan hibah US$600 juta kepada Indonesia, untuk mengurangi kemiskinan dengan peningkatan pertumbuhan ekonomi…
BISNIS.COM, JAKARTA—Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Scot Marciel ternyata juga doyan blusukan. Hal tersebut terlihat ketika bersama Gubernur DKI Joko Widodo melakukan…
BISNIS.COM, JAKARTA—Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Scot Marciel ternyata juga doyan blusukan. Hal tersebut terlihat ketika bersama Gubernur DKI Joko Widodo melakukan…
BISNIS.COM, JAKARTA-Amerika Serikat mengakui kesalahan pesawat militer Dornier seri 328 miliknya yang melintasi wilayah udara zona terbang Indonesia dan mendarat di Bandara…
BISNIS.COM, MAMUJU - Sekretaris Provinsi Sulawesi Barat Ismail Zainuddin menyampaikan kunjungan Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia Scot Marciel ke Mamuju, tida ada…