Kinerja penjualan Toyota juga naik 12,1 persen secara year-on-year (yoy) dibandingkan 2021 yang berada di level 295.000 unit. Segmen MPV masih adi penopang.
Toyota melalui dua model, Avanza dan Velos berhasil menguasai pasar mobil keluarga atau low multi purpose vehicle (LMPV) terlaris di pasar Indonesia pada 2022.
Penjualan Honda Brio mencapai 61.025 unit, unggul tipis dari Toyota Avanza yang mengemas 60.624 unit. Dengan begitu, Brio mencuri gelar bertahan Avanza.
Di tengah pemulihan segmen gemuk Low Multipurpose Vehicles (LMPV) persaingan malah semakin sengit berkat kehadiran berbagai model anyar yang menantang Avanza dan Veloz selaku…
Berdasarkan data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan Brio Satya E baik transisi manual (MT) dan otomatis (AT) masing-masing adalah 1.105…
Auto2000 menyediakan banyak program promo istimewa bagi pelanggan. Khusus bulan Juni, terdapat beberapa program. Mulai dari Promo Junius DP Ringan untuk mobil Agya – Calya…