Terbatasnya suplai vaksin secara global telah memaksa sejumlah negara melakukan pembatasan ekspor sehingga membuat produsen harus membatasi produksi vaksin ke negara lainnya.
Otoritas kesehatan Korea Selatan menyatakan sejumlah pusat vaksinasi di seluruh negeri menghentikan atau mengurangi jadwal suntikan dosis pertama vaksin Pfizer.
CEO Pfizer Albert Bourla mengatakan bahwa pil antivirus oral yang dapat diminum di rumah kini sedang dalam proses dan dapat tersedia untuk umum pada akhir tahun ini.
Uni Eropa, misalnya, berencana mengizinkan warga Amerika Serikat yang telah divaksinasi dengan suntikan yang disetujui oleh otoritas obat-obatan blok itu. Lantas bagaimana…
Walaupun kami menginginkan dosis-dosis ini diselesaikan sebelum akhir tahun, tidak mungkin untuk menetapkan target seperti itu mengingat ada banyak ketidakpastian.
aksin ditoleransi dengan baik oleh anak berusia 12-15 tahun dalam kelompok yang divaksinasi.aksin mereka ditoleransi dengan baik oleh anak berusia 12-15 tahun dalam kelompok…
Penelitian dari Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC), juga menemukan bahwa dosis tunggal dari salah satu vaksin itu 80% efektif untuk mencegah infeksi virus.
Antibodi yang diinduksi oleh beberapa vaksin Covid-19 dinilai kurang efektif dalam menetralkan varian baru virus corona seperti yang dilaporkan di Inggris, Brasil, dan Afrika…
Korea Selatan akan mulai memberikan vaksin kepada masyarakat umum berusia 75 tahun ke atas dan kelompok rentan virus lainnya mulai bulan depan atau April 2020.