Dede Yusuf mengungkap hilangnya data 800.000 data calon mahasiswa pendaftar Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIPK) akibat server Pusat Data Nasional (PDN) down.
Kemendikbudristek minta maaf atas banyaknya domain layanan yang belum dapat diakses masyarakat buntut gangguan teknis Pusat Data Nasional Sementara (PDNS 2).
Dirjen Diktiristek Kemendikbudristek Abdul Haris menjawab kegelisahan 50 calon mahasiswa Universitas Riau (Unri) yang terancam gagal kuliah karena UKT mahal.
Komisi X DPR RI akan memanggil Kemendikbudristek pimpinan Nadiem Makarim untuk melakukan pembicaraan mengenai kenaikan UKT di beberapa perguruan tinggi.
Mendikbudristek Nadiem Makarim menyatakan Pramuka akan dimasukkan ke dalam Kurikulum Merdeka usai tidak lagi menjadi ekstrakurikuler wajib.Nadiem memba
Mendikbudristek Nadiem membantah program Ferienjob untuk mahasiswa Indonesia di Jerman merupakan bagian dari program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM)