Menkomarves Luhut Binsar Pandjaitan mengimbau seluruh pihak turut andil dalam mengawasi penggunaan IUP yang diberikan ke ormas sangat rawan konflik kepentingan.
Kejagung membuka peluang seorang jenderal polisi berinisial B menjadi tersangka dugaan korupsi tata niaga timah wilayah IUP PT Timah Tbk tahun 2015-2022.
Penanganan kasus timah kembali menyeret tersangka baru yakni eks Dirjen Minerba Bambang Gatot Ariyono. Dengan demikian total ada 22 tersangka dalam kasus ini
Menteri ESDM Arifin Tasrif menyatakan bahwa perpanjangan kontrak PT Freeport Indonesia (PTFI) tinggal menunggu penandatanganan aturan oleh Presiden Jokowi.
Warga negara asing (WNA) asal China ditangkap karena melakukan kegiatan pertambangan bijih emas tanpa izin atau ilegal di Kabupaten Ketapang, Kalimantan Barat.